News

Alih fungsi lahan dan hutan dinilai berkontribusi besar terhadap bencana yang terjadi di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur.
Kepala Dinas Kesehatan Berau, Lamlay Sarie menjelaskan, bahwa pihak rumah sakit swasta tersebut sudah ‘sowan’ ke Dinas Kesehatan Berau. “Ya sudah ada dari pihak mereka yang menemui kami,” jelasnya ...
Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari retribusi wisata mencapai Rp435,62 juta, melonjak drastis dibanding tahun-tahun sebelumnya yang hanya Rp50 juta ...
Belakangan viral pengunjung Labuan Cermin di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur menurun karena diduga penampakan buaya muncul ...
Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Berau, Kalimantan Timur, Muhammad Said menyatakan penambahan penerbangan rute Makassar - ...
Dua pria yakni HG (44) dan FK (45) dibekuk Satreskoba Polres Berau. Mereka kedapatan menyimpan sabu seberat 781,2 gram.
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika ( BMKG ) mencatat, baru saja gempa guncang Berau Kalimantan Timur, Tanjung Redep.
Bocah di Berau, Holiv Fatur (9) hilang usai diterkam buaya saat berenang di tambak. Saat ini, tim SAR gabungan masih melakukan pencarian terhadap korban.
Setelah banjir, kemunculan buaya di Berau semakin sering. BPBD mencatat ada tujuh laporan kemunculan buaya sejak Januari ...
FAJAR.CO.ID, JAKARTA – Sriwijaya Air kembali memperluas jaringan penerbangannya dengan membuka dua rute baru yang ...
Corporate Communication Management Office Sriwijaya Air, mengatakan, pembukaan rute ini menandai kembalinya Sriwijaya Air melayani rute Berau.
Posko Induk berlokasi di Kantor BPBD Berau, Tanjung Redeb, sementara Posko Tumbit Melayu dan Posko Pegat Bukur bertanggung jawab untuk menyalurkan bantuan ke kampung-kampung yang terdampak parah.