Ketua DPR Puan Maharani mengatakan tiga pasal perubahan dalam revisi UU TNI sudah dibahas dan mendapat masukan dari masyarakat.